Pages

Modul

  • komunikasi massa adalah proses di mana informasi disiptakan dan disebarkan oleh organisasi untuk dikonsumsi oleh khalayak (Ruben, 1992)
  • komunikasi massa adalah pesan-pesan yang dikomunikasikan melalui media massa pada sejumlah orang. (Bittner, 1980)
  • komunikasi massa adalah suatu proses dalam mana komunikator-komunikator menggunakan media untuk menyebarkan pesan-pesan secara luas, dan secara terus-menerus menciptakan makna-makna yang diharapkan dapat mempengaruhi khalayak yang besar dan berbeda-beda dengan melalui berbagai cara. (DeFleur dan Denis, 1985)
Dari ketiga definisi di atas dapat disarikan beberapa unsur yang terlibat dalam komunikasi massa.
1) Sumber
2) Khalayak
3) Pesan
4) Proses
5) Konteks
6) Media